Laporan Tahunan Kobumi 2024

Tahun 2024 menjadi tonggak penting bagi KOBUMI dalam memperkuat peran masyarakat adat dan lokal sebagai penggerak utama ekonomi berkelanjutan di Indonesia Timur. Bersama Yayasan EcoNusa dan jaringan koperasi adat serta lokal, KOBUMI terus membangun rantai pasok komoditas yang adil dan transparan terutama di sektor perkebunan dan kelautan. Komoditas seperti udang, kopra, pala, dan fuli menjadi […]